Sajak

Pernah ketika ku pertama kali membuat blog ini, aku bingung mau isi blog ini dengan apa. Waktu itu aku masih duduk di kelas 2 SMA. Tak lama setelah membuat blog ini, aku coba menulis puisi, dan akhirnya aku berkeinginan untuk mengisi blog ini denga puisi atau sajak yang telah lama ku buat sewaktu aku SMP dulu.
Inilah beberapa puisi dan sajak yang kubuat dan ku taruh di blog ini.
1. Ketika Semua Bermakna
2. Ungkapan yang Tak Berarti Untuknya
3. Sendiri
4. My Missing
5. Termenung
6. Teman
7. Mendung
8. Tak Terjamah Olehku
9. Sajak di Bulan April
10.Puisi
11.Kemanusian yang Terlambat
12.Bercampur